MUI Kabupaten Sukabumi, Membimbing Agustian pemeluk agama budha menjadi mualaf
Majelis ulama Indonesia(MUI), Kabupaten Sukabumi kedatangan tamu yang bernama Agustian Asal jakarta pada hari selasa, 04/02/2025
kedatangan Agustian ke kantor MUI yang di hantar oleh beberapa rekan muslim nyah,, bertujuan ingin memeluk agama islam dengan bimbingan ustadz dari MUI, sebelumnya Agustian beragama budha, Agus memutuskan ingin jadi mualaf di usia yang ke 39 tahun ini atas kehendak dan hidayah dari Allah swt,
Adapun Agustian di sambut hangat oleh usur pengurus harian KH. Maftuhin Ahmad, M.Pd, "Maftuhin menanyakan ke serius Agustian ingin jadi mualaf,lalu Maftuhin memberikan sedikit tausyiah singkat "Beruntungnya orang yang telah menjadi mualaf bila telah mendapatkan hidayah dari Allah SWT. Akan terhindar dari azab yang pedih karena telah keluar dari jalan yang sesat dan menuju jalan yang benar (Islam). Bila telah masuk ke dalam Islam orang tersebut diibaratkan seperti bayi baru lahir yang belum memiliki dosa.
Setelah ituh Agustian di bimbing mengucapkan dua kalimat syahadat,( syahadatain) dan alhamdulillah pada hari itu juga Agustian syah jadi mualaf dan memeluk agama islam, dengan di saksikan rekan dari Agustian dan unsur pengurus harian MUI Kabupaten Sukabumi, dan acarapun di tutup dengan do'a, dengan tangisan kebahagiaan dari agustian, "saya memutuskan untuk belajar agama islam dengan baik dan serius sehingga saya menjadi muslim yang sempurna apa yang tadi di sampaikan oleh kiya'i saya akan jalankan semuanya semoga Allah SWT memberikan kepahaman dan hidayah sampai akhir hayat saya, pungkasnyah,